VIDEO SMA: Bahasa Inggris - News Item

  
Kategori: K12 - Video SMA

DESKRIPSI :

 

Judul Video Pembelajaran : News Item

 

Kompetensi Dasar 3.4 : Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial,   struktur teks, dan   unsur kebahasaan teks news items lisan dan tulis, dalam bentuk berita sederhana koran/radio/TV

 

Pokok bahasan ini membahas mengenai fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks news item lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait berita sederhana dari koran/radio/TV, sesuai dengan konteks penggunaanya.

 

Siswa mendapatkan informasi dari teks news item yang dibaca.

Link

VIDEO SMA: Bahasa Inggris - News Item

15-08-2017 11:20:04

View Sematkan